TEORI KONSPIRASI THE SIMPSONS - The Simpsons Mampu Memprediksi Masa Depan?

 



Dilansir dari Wikipedia,The Simpsons adalah serial kartun komedi Amerika Serikat yang diciptakan oleh Matt Groening. Program ini pertama kali mulai ditayangkan sebagai potongan acara Tracey Ullman Show pada tahun 1987. Setiap episode Simpsons berfokus pada kehidupan keluarga Simpsons yang terdiri dari Homer, Marge, Bart, Lisa dan Maggie tinggal di sebuah kota bernama Springfield. Keluarga Simpsons ini disertai lebih dari 300 tokoh-tokoh pendukung yang sendiri juga telah cukup dikenal para penontonnya. Saat ini, The Simpsons ditayangkan oleh FOX di Amerika Serikat, dan merupakan serial animasi terpanjang dalam sejarah Amerika Serikat. The Simpsons sudah menjajaki musim ke-25 pada tahun 2014.
Walaupun The Simpsons merupakan kartun animasi,namun ternyata kartun ini diperuntukkan untuk orang dewasa. Tema yang diangkat di setiap episoddenya tidak jarang menyinggung isu-isu politik,sosial dan berbagai topik yang dianggap sensitif khususnya di AS. Untuk pengisi suara karakter The Simpsons,seringkali diisi oleh aktor-aktor ternama hingga politikus. Animasi The Simpsons ini terbilang tidak biasa karena sering menapilkan episode yang tergolong aneh dan unik seperti pertengkaran Homer dengan Presiden Trump.
Sebelum menuju ke teori konspirasi The Simpsons,pertama kita bahas terlebih dahulu mengenai tokoh-tokoh dalam serial The Simpsons.

Homer Simpson
Homer Simpson in real life image is freaking out everyone - Radio Times
Homer Simpson merupakan kepala keluarga dalam serial The Simpson yang memiliki ciri khas sangat menyukai donat. Ia bekerja di sebuah tempat pembangkit listrik tenaga nuklir. Ia sebenarnya tidak menyukai pekerjaannya namun terpaksa bekerja karena harus menghidupi istri dan anak-anaknya.

Marge Simpson
Barbara Bush wrote a letter apologising to Marge Simpson - Radio Times
Marge Simpson merupakan istri dari Homer dan juga seorang ibu rumah tangga. Namun Marge juga pernah bekerja sebagai polisi dan agen Real Estate. Mereka memiliki tiga orang anak,yaitu Bart,Lisa dan Maggie.

Bart Simpson
The link between Bart Simpson and the Irish Language. – mise Ciara
Bart merupakan anak pertama dari Homes dan Maggie. Ia memiliki sifat pemalas,bodoh,nakal dan sangat jahil. Pada awal musik video,dia selalu menulis tulisan di seluruh whiteboard bertuliskan kata-kata aneh dan terkadang berbeda di setiap episode.

Lisa Simpson
Lisa Simpson adalah anak kedua dari Homer dan Marge sekaligus adik dari Bart. Berbeda dengan Bart,Lisa merupakan gadis yang sangat pintar.

Maggie Simpson
Fox exec takes shot at Fox Soccer after Simpsons marathon puts FXX on the  map
Maggie adalah anak ketiga dari Holmes dan Marge yang selalu memakai dot. Maggie seringkali dilupakan keberadaannya oleh Homer,namun cerita kelahiran Maggie yang tayang dalam episode "When Maggie Makes Three" cukup mengharukan.

Abraham Simpson
Grampa Abraham Jedediah Abe Simpson Vector | Simpson, Cute background  pictures, Family drawing
Abraham Simpson adalah kakek dari Bart,Lisa dan Maggie yang tinggal di panti jompo.

Santa's Little Helper
Santa's Little Helper - The Simpson Family
Santa's Little Helper merupakan anjing peliharaan keluarga Simpson.

Selain tokoh utama diatas,tokoh Simpsons lain jumlahnya lebih dari 100 tokoh yang tinggal di kota bernama Springfield.
Celebrating The Simpsons' retired characters | Den of Geek
Setelah mengetahui tokoh utama dalam serial The Simpsons,hal berikutnya yang kita bahas adalah prediksi-prediksi serial The Simpsons yang menjadi kenayataan. Perlu diketahui,The Simpsons selalu menjadi perbincangan hangat karena banyaknya adegan dari episode-episode The Simpsons yang menjadi nyata beberapa tahun kemudian setelah episode tersebut tayang sehingga kartun ini dianggap mampu memprediksi masa depan. Beberapa episode dalam kartun The Simpson yang sudah menjadi nyata bisa dilihat dibawah ini.

Bengt R. Holmstrom Wins Nobel Prize in Economics

What is the Nobel Prize for Economics? - Market Business News
Season 2,episode 1 : Elementary School Musical yang tayang pada tahun 2010 menampilan adegan dimana Martin kartu skor yang menggambarkan kumpulan taruhan Hadiah Nobelnya dengan Lisa, Milhouse, dan Database, profesor MIT tersebut dengan jelas ditandai di salah satu kotak Milhouse.
Dan pada tahun 2016, Bengt Holstorm memenangkan hadiah Nobel di bidang ekonomi


World Cup 2014 : Neymar's injury


Dalam episode You Don't Have to Live Like a Refree,seorang pemain Brasil yang bernama "El Divo", yang memiliki kemiripan dengan pemain sepak bola,Neymar cedera di area penalti. Homer, wasit final Piala Dunia, memutuskan untuk tidak memberikan penalti kemudian El Divo dibawa dengan tandu.



FIFA’s Corruption Scandal and World Cup Results

It Turns Out That 'The Simpsons' Called The FIFA Corruption Scandal Over A  Year Ago | Balls.ie
MPs quiz Sunday Times pair on FIFA corruption: 'You have done your  profession a lot of good' - Press Gazette
Season 25,episode 15 yang berjudul You Don't Have to Live Like a Refree memperlihatkan adegan dimana perwakilan federasi sepak bola dunia yang meminta bantuan Homer untuk memperbaiki citra organisasi tidak secara eksplisit disebutkan sebagai anggota FIFA, penangkapannya ternyata sangat mirip dengan para pejabat FIFA di kehidupan nyata yang ditangkap atas tuduhan korupsi. Belum lagi episode tersebut juga meramalkan dengan tepat kekalahan Jerman atas Brasil di Piala Dunia 2014.

Lady Gaga’s Super Bowl Performance

Pada season 23,episode 22 : Lisa Goes Gaga yang tayang pada tahun 2012,hampir lima tahun sebelum Lady Gaga turun dari atap Stadion NRG Houston untuk pertunjukan Super Bowl LI, Lisa membawakan lagu untuk penduduk Springfield sambil melayang di udara. Kedua Mother Monster bahkan mengenakan ansambel perak serupa untuk pertunjukan mereka.

Arnold Palmer’s Death 

Beberapa jam setelah Arnold Palmer meninggal, sebuah episode "The Simpsons" menyebutkan tentang golf yang hebat dalam sebuah lelucon. Episode itu ditayangkan tidak lama setelah Palmer meninggal dunia dari komplikasi jantung di rumah sakit Pittsburgh pada usia 87 tahun.
Pada episode “Monty Burns’ Fleeing Circus,” ada sebuah adegan dimana Holmer mengisi pistol air lalu berbicara pada Marge "I’m going to fill a Super Soaker full of lemonade, Karl's going to fill one with iced tea and we're going to Arnold Palmer Lenny when he walks in." Marge yang tidak terkesan berkomentar “Arnold Palmer Lenny? You're going to Arnold Palmer Lenny?” Kemudian Homer menjawab “Yeah, you see, Arnold Palmer was a golfer and he made up this drink where it's not a full glass of lemonade or a full glass of iced tea.” Menurut New York Daily News, Marge dan Homer menyebut nama Palmer empat kali dalam 30 detik. Kata kuncinya adalah WAS.

The Donald Trump Presidency 

Season 11,episode 17 : Bart to The Future yang tayang pada tahin 2000 menjadi nyata pada tahun 2016 dimana pada episode tersebut ditampilkan Bart muncul di masa dewasa, pemirsa mengetahui bahwa Lisa tidak hanya menjadi presiden, tetapi juga mewarisi "anggaran yang cukup ketat" dari pendahulunya, Donald Trump. Dia bertanya pada salah satu asistennya,"The country is broke?" "How can that be?" Pada saat episode ini tayang,Trump belum menjadi presiden AS dan baru 16 tahun setelah episode ini tayang barulah Trump terpilih menjai presiden AS.

Faulty Voting Machines

Pada season 20,episode 4 : Treehouse of Horror XIX yang tayang pada tahun 2008 memperlihatanadegan pemilihan presiden yang terinspirasi dari pemilihan presiden 2008,Homer melakukan pemilihan presiden dengan memilih Barack Obama namun mesin malah merekam pilihan suara Homer untuk John McCAIN beberapa kali.  Dan pada tahun 2012 ketika Obama mencalonkan diri menjadi Presiden untuk masa jabatannya yang kedua,dari mesin Pennsylvania terdapat kesalahan penghitungan suara pada mesin dimana suara untuk Obama malah terekam untuk lawannya yaitu Mitt Romney dari partai Republican. Mesin tersebut dilaporkan tidak dapat digunakan lagi.

NSA Spying Scandal

Irish Blog: NSA SPY SCANDAL | Video Interview Edward Snowden
The Simpsons Movie yang ditayangkan pada tahun 2007 memperlihatkan adegan dimana keluarga Simpsons bersembunyi setelah melarikan diri dari EPA Biodome yang menutupi Springfield. NSA menemukan Marge dan anak-anaknya dengan cara mendengar salah satu percakakapan mereka. Enam ahun setelah film tersebut tayang,tepanya pada tahun 2013,edward Snowden membocorkan tentang pengawasan massal pemerintah pada telepon dan internet orang Amerika.

World Trade Center 99/11) Tragedy
How The Simpsons predicted 9/11, Trump and Disney-Fox


Salah satu momen paling kontroversial di The Simpsons terjadi ketika Lisa mengangkat halaman depan sebuah surat kabar.
Para ahli teori percaya bahwa kertas, yang menampilkan angka sembilan dengan huruf tebal di samping Menara Kembar, menyerupai angka 11, adalah peringatan awal untuk serangan di New York pada tahun 2001.


The Simpsons Predict Corona Virus?
Fans of The Simpsons are convinced the cartoon predicted the coronavirus  outbreak in 1993 - Edinburgh LiveThe Simpsons' predicted the future | Fox 59
Dalam sebuah episode yang berjudul Marge in Chains terdapat sebuah adegan yang menampilkan seorang pekerja Asia bersin di jus-jus yang akan dibeli oleh penduduk Sprinfield yang memicu sebuah penyakit bernama Flu Osaka. Ketika orang orang panik, mereka menabrak truk yang menurut mereka memiliki obatnya, tetapi malah menghancurkan peti bertanda "Killer Bees" yang kemudian mengerumuni.

Disney Buys 20th Century Fox 

11 Spooky Times The Simpsons Predicted The Future - NME
Dalam episode 10,season 5 : When You Dish Upon A Star yang tayang pada tahun 1998 memperlihatkan adegan dimana sutradara Ron Howard mengajukan skenario yang ditulis Homer kepada produser Brian Glazer dari 20th Century Fox setelah melakukan perjalanan ke Springfield.
Pada awal adegan, sebuah tanda dapat dilihat di banyak studio Fox yang mengungkapkan bahwa perusahaan tersebut sekarang menjadi "Divisi A Walt Disney Co." Dan 20 tahun kemudian,hal ini benar-benar terjadi dimana Disney telah mencapai kesepakatan untuk mengakuisisi Fox senilai $ 66,1 miliar pada 14 Desember 2017.

Selling Ferrets as Toy Poodles

NUEVA MODALIDAD DE ESTAF Guy Tries to Buy Toy Poodles Gets Fluffy  Steroid-Pumped Giant Ferrets Instead | Giant Meme on ME.ME
Pada season 13, episode 22 : Papa's Got a New Badge,terdapat sebuah adegan dimana seseorang menjual musang untuk poodle dan mungkin terdengar masuk akal untuk sebuah drama komedi, tetapi untuk kehidupan nyata, hampir mustahil. Namun pada tahun 2013,seorang pria yang memiliki poodle dan baru menyadari bahwa poodlenya itu merupakan seekor musang yang diberi steroid.

Siegfried and Roy Tiger Attack



Pada season 5,episode 10 : $pringfield (Or,How I Learned to Stop Worrying and Love Legalized Gambling) yang tayang pada tahun 1993 menampilkan adegan dimana Springfield memutuskan untuk melegalkan perjudian, Mr. Burns membuka kasino di mana pesulap Jerman Gunter dan Ernst melakukan pertunjukan seolah-olah meniru pertunjukan Las Vegas Siegfried dan Roy yang telah berlangsung lama. Kemudian ditampilkan kedua tokoh animasi tersebut diserang oleh harimau mereka. Sepuluh tahun kemudian,tepatnya pada tahun 2003 Roy diserang oleh harimau bengal putih miliknya sendiri saat sedang melakukan pertunjukan diatas panggung yang membuatya mengalami lumpuh sebagian.

Putting Horse Meat in Food

The horse meat scandal was front page news in The Sun
Pada tahun 1997,The Simpsons menayangkan adegan dimana seorang wanita makan di sekolah dasar Springfield dan mengisi makan malam sekolah dengan daging kuda. Dan pada tahun 2013,muncul laporan yang mengatakan bahwa daging kuda telah dihidangkan kepada anak-anak sekolah di Inggris.


Three Eyed Fish
Three eyed fish found by Bart


Dalam episode 1990, Bart menangkap ikan bermata tiga yang dia temukan di sungai dekat pembangkit listrik.
Lebih dari satu dekade kemudian, seekor ikan bermata tiga ditemukan di Argentina.
Air yang ditemukan tidak berada di sebelah pembangkit listrik, sedangkan air reservoir berasal dari pembangkit listrik tenaga nuklir.


Autocorrect
Pada season 6, episode 8 : Lisa on Ice yang tayang pada tahun 1994 menampilkan adegan pertemuan di sekolah dasar Springfield. Kearny meminta Dolph mengambil memo untuk "Beat up Martin" pada Apple,asisten digital pribadinya. Kemudian mesin tersebut menterjemahkan "Beat up Martin" menjadi "Eat up Martha" yang terlihat seperti teknologi autocorrect ketika terjadi kesalahan penulisan pada iPhone. Mantan direktur teknkik Apple untuk iOS,Nitin Ganatra mengungkapkan pada tahun 2013 lelucon The Simpsons berfungsi sebagai seruan saat mengembangkan perangkat lunak untuk keboard iPhone. "If you heard people talking and they used the words 'Eat up Martha," it was basically a reference to the fact that we needed to nail the keyboard. We needed to make sure the text input works on this thing, otherwise, 'Here comes the Eat up Marthas," katanya kepada Fast Company.


Smartwatches
Pada season 6,episode 19 : Lisa's Wedding yang tayang pada tahun 1995 terdapat adegan dimana Lisa mengunjungi peramal di pameran renaisans dimana pada saat itu teknologi smartwaches belum ada. Namun The Simpsons memperlihtkan adegan tokoh dari animasi ini menggunakan smartwaches berteknologi pengenalan suara modern yang baru ada pada tahun 2014.


Video Chat
Pada season 6,episode 19 : Lisa;s Weddinng pada tahun 1995 memperlihatkan adegan Lisa berbicara dengan Marge menggunakan video chat dimana pada saat itu belum ada teknologi video chat. Hingga 15 tahun kemudian,tepatnya pada tahun 2010 muncul fitur FaceTime pada iPhone yang populer hingga saat ini.


The Shard
Empat belas tahun sebelum pembangunan The Shard dimulai, gedung pencakar langit dapat dilihat  bersamaan dengan Big Ben dan Jembatan London.
Bentuknya terlihat mirip dengan The Shard dan berada di sekitar lokasi yang tepat dengan The Shard yang ada saat ini.
Episode ini dapat disaksikan di tayang pada tahun 1995 saat The Shard dibangun pada tahun 2009.

The Higgs-Boson Particle



Pada season 10,episode 2 : The Wizard of Evergreen Terrace yang tayang pada tahun 1998 memperlihatkan keberadaan Higgs boson atau "partikel Tuhan" yang menjelaskan tentag bagaimana segala sesuatu di alam semesta memiliki massa. Hal ini tidak dikonfirmasi oleh fisikawan hingga tahun 2012. Homer dieritakan memutuskan untuk menjadi penemu di Wizard of Evergreen Terrace. Ia digambarkan berdiri di depan sebuah papan tulis yang berisikan tulisan persamaan yang memprediksi massa partikel yang belum ditemukan. Dr. Simon Singh yang merupakan penulis The Simpsons ang Their Matchematical Secret mengatakan "If you work it out, you get the mass of a Higgs boson that’s only a bit larger than the nano-mass of a Higgs boson actually is," katanya pada Independent. "It’s kind of amazing as Homer makes this prediction 14 years before it was discovered,"timpalnya.

Mutant Tomatoes

Deformed Vegetables, Fruit Reportedly Pop Up Around Japan Nuclear Plant - ABC News
Pada season 11,episode 5 : E-I-E-I D'oh! ,Homer mungkin telah menemukan tomato-tobacco hibrida dari tahun 1999. Pada 2013, penemuan ini direplikasi oleh pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima Daiichi, yang menghasilkan buah dan sayuran hibrida.


FACT CHECK!!!

The Simpsons Predict George Floyd's Death
Did the series "The Simpsons" predict the killing of George Floyd and the  riots in America? - Teller ReportSimpsons” images of George Floyd are a tribute, not a prediction from a  past show – Australian Associated Press

Setelah kematian George Floyd yang memunculkan protes besar-besaran di seluruh dunia,muncul sebuah gambar animasi The Simpson dimana Lisa Simpson memegang benda bertuliskan Justice for George yang merupakan tagar yang trending setelah kematian Floyd. Namun,setelah ditelusuri ternyata gambar yang beredar tersebut tidak pernah muncul dalam episode manapun dalam serial kartun The Simpsons. Menurut salah satu situs web yang biasa memerangi berita hoax,Snopes,mengatakan bahwa tidak ada satu pun serial The Simpsons yang memunculkan adegan tersebut dan dapat dipastikan bahwa "The Simpsons sudah memprediksi kematian George Floyd" adalah hoax.


Ledakan di Lebanon

Pada tanggal 4 Agustus 2020,terjadi ledakan besar di Beirut,Lebanon. Beredar postingan yang mengatakan bahwa The Simpsons sudah memprediksi peristiwa tersebut. Setelah ditelusuri lebih lanjut,berita tersebut tidaklah benar. Dalam sebuah episode berjudul Illegal Fireworks,tokoh animasi The Simpsons yaitu Homer menyulut sumbu peledak di kompor yang menyebabkan ledakan besar seperti pada gambar pertama. 

B



Ledakan lain juga ada pada serial The Simpsons. Dalam sebuah episode yang berjudul The Ned Zone,sebuah pembangkit listrik meledak karena Homer menekan tombol penghancur dengan lidahnya yang membuat sebagian pusat kota Springfield hancur.



Sementara itu,pemerintah Lebanon mengkonfirmasi penyebab ledakan dahsyat tersebut adalah 2.700 ton amonium nitrat yang tersimpan di pelabuhan Beirut. 

Kematian Donld Trump

Beredar sebuah gambar di internet dimana tokoh animasi Simpson mirip Donald Trump terbaring di peti mati. Namun ternyata gambar tersebut adalah palsu,hasil editan seseorang. The Simpsons tidak pernah menayangkan episode yang berisi prediksi kematian Trump.





Kerusuhan di Amerika Serikat


Pada bulan Juni tahun ini (2020),beredar sebuah postingan di facebook yang menampilkan gambar perbandingan sebuah kebakaran. Beredar kabar bahwa The Simpsons sudah memprediksi peristiwa kerusuhan yang terjadi di Amerika Serikat. Pada gambar yang beredar tersebut menampilkan sebuah kantor polisi di Springfield yang mengalami kebakaran. Setelah ditelusuri lebih jauh,ternyata bangunan yang terbakar di Amerika Serikat (dunia nyata) merupakan kompleks perumahan yang berlokasi di Minneapolis Selatan. 






OPINI PRIBADI
Terlepas dari semua prediksi The Simpsons yang sudah menjadi kenyataan,menurut aku pribadi The Simpsons bukan memprediksi peristiwa-peristiwa yang akan terjadi di masa depan melainkan peristiwa yang terjadi tersebut sudah disusun sedemikian rupa oleh kalangan elite global sehingga terlihat seakan-akan The Simpsons sudah memprediksi peristiwa itu akan terjadi. Padahal sebelumnya peristiwa-peristiwa besar tersebut sudah direncanakan akan terjadi,dan The Simpsons ini hanya digunakan sebagai alat untuk melancarkan rencana para elite global. Apa tujuannya? Hanya pihak-pihak yang bersangkutan yang tau.
Ini hanya opini pribadi aku tentang apakah The Simpsons mampu memprediksi masa depan aau tidak. Hoax tentang predikis The Simpsons juga banyak beredar,jadi berhati-hatilah dalam membaca artikel yang kebenarannya belum dikonfirmasi. 

Oke guys,postingan ini hanya untuk hiburan semata. Jangan langsung ditelan mentah-mentah isi postingan ini karena hanya sebatas teori konspirasi yang belum bisa dipastikan kebenarannya.
Jadi,kalian percaya The Simpsons mampu memprediksi masa depan? Drop komentar kalian dibawah :D
Thankyou for reading 😍

Komentar